Sambal Tanak Tahu Toge
Tahu merupakan salah satu sumber protein yang mudah didapat.

#PalmiaPoints2021

 

Bahan:

6 buah tahu putih, potong 3

10 buah cabai merah

5 siung bawang merah

2 siung bawang putih

1/2 buah tomat

65 ml santan kental

1/2 ons ikan teri

1/2 ons toge

4 sdm Palmia Margarin Serbaguna

Gula, garam dan penyedap secukupnya

Minyak goreng secukupnya

 

Cara memasak :

1. Panaskan minyak goreng tahu sampai berwarna kekuningan angkat sisihkan di mangkok

2. Haluskan bawang putih, bawang merah, dan cabai

3. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna tumis bumbu halus sampai wangi.

4. Masukkan ikan teri dan santan, aduk-aduk, lalu masukkan tomat dan toge.

5. Tambahkan garam, gula dan penyedap aduk-aduk sampai kuah mengental. Koreksi rasa terlebih dahulu lalu angkat. Sambal siap di santap.


Resep dari Hermawati
Gangan Palapa Nangka Pulau Betung

Gangan Palapa Nangka Pulau Betung

Gangan Palapa Nangka Pulau Betung adalah resep turun temurun dari keluarga. sama seperti gulai nangka biasa, bedanya Nangka muda yang empuk juicy cocok diolah dengan bumbu gulai dan santan. Gurih santan dan sedapnya aneka rempah segar dan kering membuat gulai makin lezat. Bisa juga dicampur ayam.

Ayam Buncis Tahu Tiram

Ayam Buncis Tahu Tiram

Saus tiram  adalah saus kental berwarna agak kehitaman dalam masakan Tionghoa yang dibuat dari bahan dasar tiram dan mempunyai rasa gurih dan asin.

Telur Dadar Mentega Pedas

Telur Dadar Mentega Pedas

Hobi saya memasak hingga saya punya bisnis kuliner. Saya harus bisa membagi waktu untuk tetap selalu memperhatikan keluarga, salah satu caranya saya membuat masakan setiap hari sebelum berangkat ke tempat bisnis kuliner saya

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia