Quichee Lorraine
Quichee atau Savory Pie cocok untuk menemani bersantai sambil minum teh.

Bahan :

Crust :

250      gr         Tepung terigu

125      gr         ROYAL PALMIA BUTTER MARGARINE beku

1          butir     Telur

Air es secukupnya

Isian :

Sosis sapi/ daging ham/ daging sapi giling

Bayam (rendam di air panas)

Bawang bombay

2          butir     Telur

100      ml         Susu cair

Keju parut, garam, gula, pala bubuk, merica secukupnya

ROYAL PALMIA BUTTER MARGARINE untuk menumis

 

Cara membuat :

  1. Crust : campur tepung terigu dengan ROYAL PALMIA BUTTER MARGARINE beku dan telur, tambahkan air es secukupnya, jangan terlalu diuleni ya moms kemudian cetak adonan di cetakan pie mini dan tusuk2 menggunakan garpu agar tidak ada gelembung udara.
  2. Panggang di oven kurang lebih 10 menit kemudian sisihkan.
  3. Isi crust dengan adonan isian kemudian panggang kembali sekitar 25 menit sampai crust agak kecoklatan dengan suhu 170 derajat celcius.
  4. Matikan api kemudian angkat Quichee dan sajikan.
  5. 5. Isian : tumis bawang bombay, masukkan sosis sapi kemudian bayam, masukkan susu cair, tambahkan bumbu secukupnya, sisihkan.
  6. Setelah agak dingin masukkan telur dan aduk rata.
  7. Isian siap digunakan untuk crust.

 


Resep dari Tia Endah Pratiwi
Pisang Goreng Meises

Pisang Goreng Meises

Pisang goreng dengan olesan Palmia Margarin Serbaguna diberi toping meises. Cocok buat temen minum teh atau kopi

Kue pie susu

Kue pie susu

Kalo lagi malam-malam mau ngemil, selalu ada setook kue pie susu di rumah.

Cireng Kaldu Ayam

Cireng Kaldu Ayam

Cireng singkatan dari aci digoreng, bahasa Sunda untuk 'tepung tapioka digoreng adalah makanan ringan yang berasal dari daerah Sunda yang dibuat dengan cara menggoreng campuran adonan yang berbahan utama tepung tapioka. 

KUE COKELAT KACANG

KUE COKELAT KACANG

Acara spesial keluarga harusnya dilengkapi dengan cemilan kue kering lezat buatan sendiri seperti Kue Cokelat Kacang ini lho.

Palmia
Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia