Tumis Sapi Lada Hitam
Sapi Lada Hitam bahan : 300 gr daging sapi iris tipis 2 siung bwn putih cincang kasar 1/2 buah bwng bombay pot dadu 3 buah cabai merah 3 buah cabai hijau 1/2 sdt garam 1 sdm saus tiram 2 sdm kecap manis 1 sdt lada hitam 1 sdt kecap inggris 4 sdm Palmia utk menumis 2 sdm Kaldu bahan rendaman : 2 sdm saus tiram 2 sdm kecap manis 1 sdt lada hitam Cara membuat : Campurkan daging sapi dgn bahan rendaman dan diamkan dikulkas selema 3 jam atau semalaman. Panaskan 2 sdm Palmia dan tumis daging smp matang, angkat sisihkan. Panaskan Palmia dan masukkan bawang putih serta bawang bombay, tumis sampai harum. Masukkan cabai merah dan hijau, tumis sebentar, masukkan lagi daging yg ditumis tadi,tambahkan garam, saus tiram, kecap manis,lada hitam,kecap inggris dan kaldu. Koreksi rasa. Sajikan dengan nasi hangat. #sapiladahitam #resepdagingsapi #resepsapiladahitam #resepsapitumisladahitam #reseptumisdagingsapi #resepyummy #reseppemula #resepmasakan #hobbymasak #hobimasak #senangmasak #berbagiresepmasakan #berbagireseptumissapi #resepsimple #masaksimple #idemasak #masakanhariini

#PalmiaMargarin #KreasiMasakanWOW #PalmiaBikinWOW

Bahan :

300 gr daging sapi iris tipis

2 siung bawang putih cincang kasar

1/2 buah bawang bombay pot dadu

3 buah cabai merah

3 buah cabai hijau

1/2 sdt garam

1 sdm saus tiram

2 sdm kecap manis

1 sdt lada hitam

1 sdt kecap inggris

4 sdm Palmia utk menumis

2 sdm Kaldu

bahan rendaman :

2 sdm saus tiram

2 sdm kecap manis

1 sdt lada hitam

Cara membuat :

Campurkan daging sapi dgn bahan rendaman dan diamkan dikulkas selema 3 jam atau semalaman. Panaskan 2 sdm Palmia dan tumis daging smp matang, angkat sisihkan. Panaskan Palmia dan masukkan bawang putih serta bawang bombay, tumis sampai harum. Masukkan cabai merah dan hijau, tumis sebentar, masukkan lagi daging yg ditumis tadi,tambahkan garam, saus tiram, kecap manis,lada hitam,kecap inggris dan kaldu. Koreksi rasa. Sajikan dengan nasi hangat. 


Resep dari Siti Sarahadi
Tempe Cordon Bleu

Tempe Cordon Bleu

Bahan dasarnya adalah tempe bisa disajikan untuk bekal anak atau anak yang susah mengkonsumsi protein nabati

Ayam Pedas Saus Mentega

Ayam Pedas Saus Mentega

Makanan lezat untuk menemani harimu.

Ayam Panggang Bumbu Hitam

Ayam Panggang Bumbu Hitam

Berbahan dasar ayam utuh dengan racikan bumbu rempah khas Indonesia membuat aroma dan citarasa daging lezat. Sangat cocok sebagai menu akhir tahun berkumpul bersama keluarga.

Tumis Pare Ikan Jengki

Tumis Pare Ikan Jengki

Meskipun ada rasa pahitnya tumis pare ini jadi favorit di rumahku lho. Justru karena ada rasa pahitnya inilah tumis pare ini jadi bikin kangen. Aku paling suka memasak tumis pare dari resep ibuku, yaitu memakai teri.jengki dan memakai cabe rawit yang agak banyak agar rasa pedasnya lebih terasa. Jangan lupa ditumisnya memakai Palmia Margarine Serbaguna agar rasanya jadi lebih istimewa

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia