Tumis Jamur Tiram Terong
Tumisan salah satu olahan masakan yang sangat familiar. Menu satu ini sangat cocok di sajikan saat bulan Ramadhan.

#PalmiaDIRP2024

Bahan:

  • 200 gr jamur tiram
  • 1 buah terong ungu, iris-iris
  • 1 sdm saus tiram
  • 1 sdt garam
  • ½ sdt gula
  • 3 sdm Palmia Margarin Serbaguna
  • 100 ml air

 

Bumbu Iris:

  • 10 buah cabe rawit
  • 1 siung bawang putih
  • 5 siung bawang merah
  • 1 buah tomat

 

Cara Memasak: 

  1. Suwir jamur tiram dan rendam di dalam air garam. Kemudian cuci bersih dan tiriskan
  2. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna, tumis bumbu hingga wangi. Tambahkan air, saus tiram, gula dan garam
  3. Masukkan jamur tiram dan terong. Aduk hingga tercampur rata dan matang. Angkat dan sajikan.

Resep dari Misbar
Sup Tetelan Sapi

Sup Tetelan Sapi

Menu hari ini sup tetelan sapi dengan isian sayur wortel dan kentang. Disantap saat hangat, rasa gurih kuahnya sangat menggugah selera. Resep andalan ibu yang selalu ku recook dirumah.

Udang Buncis Tumis Pedas

Udang Buncis Tumis Pedas

Buncis adalah jenis polong-polongan yang dapat dimakan. Buah, biji, dan daunnya dimanfaatkan orang sebagai sayuran. Sayuran ini kaya dengan kandungan protein.

Sambal Tempe Teri Kacang Panjang

Sambal Tempe Teri Kacang Panjang

Tempe dan teri di sambal bersama kacang panjang, enak dan lezat. Menu kesukaan keluarga di rumah. Saat menggoreng dan menumisnya, aku menambahkan Palmia Margarine Serbaguna agar lebih gurih dan enak

Gulai Babat Lombok

Gulai Babat Lombok

Gulai Babat khas Lombok.

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia