Oseng Labu Siam Pete
Menu sayur yang satu ini nikmat disajikan dengan ayam goreng atau ikan goreng dg sambal terasi matang. Mantap

# 3 buah labu siam, cuci potong ujungnya lalu gerakkan memutar untuk menghilangkan getahnya kemudian potong korek api dan cuci lagi

# 11 siung bawang merah

# 3 siung bawang putih

# 100 ons udang cuci bersihkan

# 1 buah cabe besar

# 2 kemiri sangrai

# garam, gula dan kaldu secukupnya

# 2 sdm margarin PALMIA

# 100 ml air

Cara membuat:

# tumbuk halus bawang merah, bawang putih, cabe besar dan kemiri

# panaskan margarin PALMIA tumis bumbu halus hingga harum tambah udang tumis sebentar beri garam gula dan kaldu aduk kemudian tambah sedikit air dan koreksi rasa tutup wajan biarkan kuahnya sedikit menyusut. Matikan api

# siap dihidangkan #


Resep dari Aris mardiana
Dendeng Balado Basah

Dendeng Balado Basah

Dendeng balado sapi, teksturnya lembut tidak alot serta pedas cabenya menggoda.

Orek Kentang Pedas Manis

Orek Kentang Pedas Manis

Orek merupakan makanan yang sering diolah dengan cara memotong kotak-kotak kecil atau bisa juga persegi panjang lalu dimasak bersama bumbu basah atau bisa juga dengan bumbu kering.

ROAST CHICKEN

ROAST CHICKEN

Olahan ayam yang sederhana dikemas dengan bumbu-bumbu istimewa. Anda bisa mencoba resep Roast Chicken ini.

Palmia
Parede Ikan Nila

Parede Ikan Nila

Parede salah satu masakan khas Palopo dan Luwu , Sulawesi Selatan. Meskipun berasal dari daerah tersebut, parede cocok di lidah saya dan saya sering menyajikan nya sebagai menu utama saat berbuka puasa.

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia