Jalangkote
Jalangkote khas Makasar mirip dengan pastel. Perbedaanya terletak di kulit pastel yang lebih tebal dibandingkan dengan jalangkote. Sehingga, tekstur kulit jalangkote lebih garing atau crispy.
Bahan :
Kulit Tart
275 g terigu kunci
25 g coklat bubuk
30 g susu bubuk
20 g icing sugar
1 btr telur
200 g Royal Palmia Butter Margarin
Ganache Isi
160 g krim
125 g coklat dark
20 g Royal palmia
HIASAN
Whipped cream
Fresh berries
Daun mint
Cara Membuat
KULIT
ISI
Jalangkote khas Makasar mirip dengan pastel. Perbedaanya terletak di kulit pastel yang lebih tebal dibandingkan dengan jalangkote. Sehingga, tekstur kulit jalangkote lebih garing atau crispy.
Cemilan yang garing diluar namun terasa lembut didalam, rasa gurihnya Palmia meleleh dimulut serta bercampur manis gula yang makin nikmat. Cocok dinikmati disore hari bersama keluarga dan teman.