Udang Tentang Sambal Tanak
Sambal tanak merupakan masakan khas minang. Sambal tanak di masak dengan santan hingga santal mengental dan mengeluarlan minyak.

#PalmiaPoints2022

Bahan:

  • 250 gr udang buang kepala
  • 2 buah kentang, potong-potong
  • 2 papan pete, buang kulit
  • 100 ml santan kental murni
  • 1 sdm Palmia Margarin Serbaguna
  • 2 lembar daun jeruk
  • 1 batang serai geprek

 

Bumbu Halus:

  • 10 buah cabe rawit
  • 5 buah cabe merah
  • 1 siung bawang putih
  • 6 buah bawang merah

 

Cara Memasak:

1. Cuci bersih udang, kentang dan pete. Tiriskan dan sisihkan.

2. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna, tumis bumbu halus hingga wangi. Tambahkan daun jeruk dan serai.

3. Tuangkan santan kental. Masak dengan api kecil ke sedang.

4. Masukkan udang, kentang dan pete. Masak hingga matang dan santan mengeluarkan minyak. Tambahkan gula dan garam.

5. Koreksi rasa, angkat dan sajikan.


Resep dari Suryadi
Asem-asem Ayam Buncis Putren

Asem-asem Ayam Buncis Putren

Asem-Asem Ayam Buncis Putren adalah menu berkuah yang rasanya asem segar yang diperoleh dari tomat. Tomat mengandung banyak senyawa dan mineral penting yang sangat dibutuhkan oleh tubuh. Hingga disebut sebagai sumber vitamin C, kalium, folat, dan vitamin K

Popcorn Ayam Goreng Tepung Gurih

Popcorn Ayam Goreng Tepung Gurih

Menu kesukaan anak-anak banget, ayam fillet di potong kecil lalu di goreng tepung bumbu. Rekomen banget untuk menu saat puasa ramadan.

Ayam Bakar Palmia

Ayam Bakar Palmia

Ayam bakar dengan bumbu, kutumis menggunakan Palmia Margarin Serbaguna. Sisa bumbu dioleskan saat membakarnya.

Bening Buncis Bakso

Bening Buncis Bakso

Sayur bening sangat enak dengan bumbu sederhana, disantap saat masih hangat.

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia