Asem-asem Ayam Buncis Putren
Asem-Asem Ayam Buncis Putren adalah menu berkuah yang rasanya asem segar yang diperoleh dari tomat. Tomat mengandung banyak senyawa dan mineral penting yang sangat dibutuhkan oleh tubuh. Hingga disebut sebagai sumber vitamin C, kalium, folat, dan vitamin K

#PalmiaPoints2022

Bahan:

  • Dada ayam fillet 300 gr
  • Palmia Margarin Serbaguna 3 sdm
  • Garam secukupnya
  • Buncis 150 gr
  • Putren 100 gr
  • Kaldu ayam bubuk 1 sdt
  • Lada secukupnya
  • Tomat ceri 50 gr
  • Daun prei 1 batang
  • Air 750 ml  

 

Bumbu Iris:

  • Bawang merah 6 siung
  • Bawang putih 3 siung
  • Jahe 1/2 ruas
  • Cabe merah 5 buah
  • Cabe hijau 5 buah  

 

Cara Memasak:

  1. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna tumis bumbu iris hingga harum lalu masukkan air tunggu hingga mendidih
  2. Lalu masukkan buncis, putren, lada bubuk kaldu ayam dan tomat ceri lalu tambahkan, daun prei dan garam cek rasa, sajikan

Resep dari Ismarani
Oseng Ikan Asin Dencis Kang Tahu

Oseng Ikan Asin Dencis Kang Tahu

Oseng Ikan Asin Dencis Kang Tahu menu simple yang enak. Ikan asin dencis mampu menjaga dan meningkatkan daya tahan tubuh. Hal ini berkat kandungan protein di dalamnya. Daya tahan tubuh yang baik membuat tidak mudah terserang penyakit.

Wortel Bakso Buti

Wortel Bakso Buti

Masakan ibu selalu bergizi, Wortel Bakso Buti resep Ibu yang kaya manfaat. wortel pada masakan ini wortel mengandung kolin, vitamin B kompleks, vitamin C, dan vitamin E.

Sop Ayam Kuah Kuning

Sop Ayam Kuah Kuning

Sop ayam kuah kuning, segar dan lezat. Kuahnya khas berwarna kuning dengan tambahan kunyit. Resep ibu yang paling sering ku recook. Disantap selagi hangat, enak dan menambah selera

Udapanjang Tauco Santan Pedas

Udapanjang Tauco Santan Pedas

Resep masakan ibu Udapanjang Tauco Santan Pedas rasanya nikmat dan bergizi.

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia