Udang Kupas Sambal Terong
Sambal udang kupas dan terong menu kesukaan keluarga kami. Adik ku paling suka kalo udang di kupas karena lebih gampang makannya. Udangnya lembut dan gurih itu yang membuat dia suka sekali. Tumis dengan Palmia Margarine Serbaguna lebih enak.

#PalmiaPoints2024 #LetsBakeLove

Bahan:

  • 2 sdm Palmia Margarine Serbaguna
  • 500 gr udang, kupas
  • 8 buah terong bulat hijau, belah 2
  • 1 sdt gula
  • 1 sdt garam
  • Minyak goreng secukupnya

Haluskan:

  • 10 cabe merah
  • 10 rawit merah
  • 4 bawang merah
  • 1 tomat merah sedang

Cara Memasak:

  1. Panasakan minyak goreng udang bergantian dengan terong, sisihkan
  2. Panaskan Palmia Margarine Serbaguna tumis cabe tambahkan garam dan gula
  3. Masukkan udang dan terong terong aduk-adul lalu angkat

Resep dari Annies Halali
Oseng Jantung Ayam Kemangi

Oseng Jantung Ayam Kemangi

Ini salah satu resep ibu yang selalu aku recook. Bumbunya sangat minimalis dan cara memasaknya pun praktis. Daun kemangi yang mempunyai aroma khas menambah lezat masakan satu ini.

Orak arik jamur pedas

Orak arik jamur pedas

Hidangan berbahan jamur yg simple, namun lezat dan sehat krn menggunakan palmia garlic margarin

Sambal Cabato Tumis

Sambal Cabato Tumis

Resep masakan Ibu Sambal Cabato Tumis enak khas indonesia Resep masakan ibu ini merupakan resep turun temurun

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia