Tumis Berkuah Tauge Gambas
Sayur gambas dan tauge, bawangnya ditumis dahulu agar harum dan diberi kuah agar lebih segar saat menyantapnya.

#PalmiaPoints2021

 

Bahan :

2 gambas, siangi lalu potong

150 gr tauge

6 cabai merah, iris

4 bawang merah, iris

2 bawang putih, iris

1 tomat, iris

1 sdt garam

1 sdt gula

500 ml air

2 sdm Palmia Margarin Serbaguna

 

Langkah memasak :

1. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna tumis bawang merah, bawang putih, cabai, dan tomat hingga harum.

2. Masukan air masak hingga mendidih. Tambahkan gambas dan tauge.

3. Masukan garam dan gula, masak sebentar lalu angkat.


Resep dari Asmawati
Ayam Kuah Kari

Ayam Kuah Kari

Kuah kari biasanya dijadikan lauk makan nasi, martabak, roti jala ataupun berbagai kuliner lainnya. Kali ini saya memasak kari dengan bahan dasar kerang dara. Selain rasanya yang lezat, kerang juga memiliki gizi yang sangat tinggi.

Ikan Gembung Sambal Merah

Ikan Gembung Sambal Merah

Ikan merupakan sumber protein untuk menu kali ini saya memasak ikan gembung yang disambal dengan palmia sehingga sambal yang dihasilkan lebih nikmat

Ayam Goreng Telur Asin

Ayam Goreng Telur Asin

Ayam diungkep dengan bawang putuh yang digeprek, setelah itu digoreng dengan baluran telur asin.

Ayam Cincane

Ayam Cincane

Ayam Cincane yang merupakan salah satu kuliner tradisional di Kalimantan timur khususnya di kota Samarinda. Ayam yang digunakan adalah jenis ayam kampung yang rasa dagingnya sudah tidak diragukan lagi kelezatannya. Dan Ayam cincane ini merupakan hidangan yang hanya akan disajikan pada saat ada pesta besar. jadi, ini termasuk menu yang special di pulau borneo. Aroma dan rasa ayam cincane ini sedap banget lho.karena menggunakan Palmia Royal Margarine.Bumbunya yang berwarna kemerahan itu bikin siapapun nggak bisa tahan saat melihatnya!

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia