Oseng Kerang Palmia
Aku dan suami suka banget makan seafood. Kalo beli diluar ga cukup seporsi , dan harganya juga lumayan kan??. Nah untuk mensiasatinya aku coba bikin sendiri aja dirumah selain lebih hemat , dapet banyak pula ??.
#PalmiaPoints2021
Bahan :
50 gr Palmia Margarin Serbaguna
500 gr daging sapi
1 lbr daun kunyit potong-potong
2 lbr daun jeruk
1 cm lengkuas parut
1 batang serai
1.500 ml santan
1 buah asam kandis
1 sdm gula merah disisir
Garam secukupnya
Bumbu yang dihaluskan :
8 cabai merah keriting
7 buah cabai rawit
4 cabai merah besar
7 butir bawang merah
4 siung bawang putih
1 sdm ketumbar, sangrai
1/2 sdt jinten, sangrai
1/2 sdt merica bulat
1/4 buah pala
Cara membuat :
1. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna lalu campur rata bumbu halus, daun kunyit, daun jeruk dan asam kandis, jahe serai, lengkuas
2. Lalu masukkan santan
3. Masukkan daging, tambahkan gula merah dan garam. Aduk dan masak hingga daging matang dan setengah empuk - kecilkan api, masak rendang sampai empuk.
4, Angkat. Siap disajikan
Aku dan suami suka banget makan seafood. Kalo beli diluar ga cukup seporsi , dan harganya juga lumayan kan??. Nah untuk mensiasatinya aku coba bikin sendiri aja dirumah selain lebih hemat , dapet banyak pula ??.
Mangut lele yang merupakan masakan Khas Yogya dan sekitarnya,aku padu padankan dengan tempe semangit yang umumnya digunakan untuk membuat Jangan Lombok.Dengan palmia margarin membuat masakan ini menjadi lebih nikmat.