Telur Ceplok Sambal Siram Pedas
menu simpel tapi meski simpel sangat di sukai Keluarga untuk di hidangkan pas buka puasa
#PalmiaPoints2021
Bahan :
1 kg nangka muda, rebus hingga setengah lembut
750 ml santan
2 daun salam
2 daun jeruk
1 serai, geprek
1 sdt garam
1 sdt gula
½ sdt kaldu jamur
3 sdm Palmia Margarin Serbaguna
Bumbu halus :
10 cabai merah
8 bawang merah
2 bawang putih
1 ruas jahe
1 ruas lengkuas
1/2 ruas kunyit
1 sdt ketumbar
4 kemiri
Langkah memasak :
1. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna, tumis bumbu halus, daun salam, daun jeruk, serai hingga harum. Masukkan santan.
2. Masukan garam, gula dan kaldu jamur. Masukan nangka, masak hingga bumbu meresap.
menu simpel tapi meski simpel sangat di sukai Keluarga untuk di hidangkan pas buka puasa
Bosan dengan menu ayam yang cuma di goreng saja,saya sebagai seorang ibu harus mikir harus di olah apalagi ayam nya,akhirnya saya mencoba untuk di gulai Dengan resep turun menurun dari nenek saya dan Alhamdulillah keluarga pun pada suka dan saya pun tidak bingung lagi mau di masak apa ayam nya.
Ayam Kare Kurma hidangan yang cukup rumit pembuatannya karena banyaknya bahan dan bumbu tapi dijamin enak menggugah selera apalagi aku memakai Palmia Margarine Serbaguna membuat Ayam Kare Kurma buatanku semakin lezat,istimewa dan puas.
Tiap makan di restoran, Raiyyan dan Raya selalu pesen ayam asam manis. Karena sering banget request menu ini, aku jadi terinspirasi untuk bikin sendiri di rumah pakai saus dari buah jeruk favoritnya Raya. #PalmiaMargarin #MakeWonders