Untir-untir
Untir-untir adalah jenis donat yang digoreng. Hidangan ini memiliki tampilan yang mengkilap dan keemasan dengan rasa renyah.

#PalmiaPoints2022 

Bahan-Bahan:

  • 500 gram tepung terigu
  • 150 gram gula halus
  • 100 gram Palmia Margarin Serbaguan
  • 1 butir telur ayam
  • 1/2 sdt soda kue
  • 1/2 sdt garam
  • 1/2 sdt vanili
  • 150 ml air

 

Cara Membuat:

1. Campur tepung terigu, gula, telur, vanili, garam, dan soda kue. Aduk rata.

2. Tuang air sedikit demi sedikit sambil uleni adonan hingga setengah kalis.

3. Masukkan Palmia Margarin Serbaguna. Aduk rata hingga kalis.

4. Giling adonan menjadi setebal 3 mm. Temukan kedua ujungnya, pilin, tekan ujungnya, lalu untir-untir.

5. Panaskan minyak goreng dengan api kecil.

6. Goreng kue untir-untir hingga matang merata. Angkat dan tiriskan.


Terong Panggang Burger  (Grilled Eggplant Beef Burger)

Terong Panggang Burger (Grilled Eggplant Beef Burger)

Terong dipanggang dengan margarin, garam, dan merica saja sudah enak, apalagi kalau ditambah daging burger, saus barbeque, keju, dan sayuran.. sudah terbayang dong lezatnya. Terong panggang burger ala #PalmiaTaste , buktikan kelezatannya.

Cake Kurma Almond

Cake Kurma Almond

Cocok sebagai camilan di sore hari sambil menikmati secangkir kopi/teh. Rasa manisnya dari kurma dan gula palm. Aroma kayu manis dan ROYAL PALMIA BUTTER MARGARINE sangat menggugah selera.

Brownies Keju Kurma

Brownies Keju Kurma

Brownies bisa menjadi takjil enak untuk hidangan buka puasa. Misalnya, brownis keju kurma, rasanya enak dan wow, karena di topping dengan heavy cream dan boba yang sedang jadi trend setter.

Brownis Pandan Kukus

Brownis Pandan Kukus

Selama pandemi aktifitas di luar di rumah, jadi semakin berkurang, alhamdulillah jadi banyak waktu dirumah berkumpul bersama anak-anak dan suami ,pastinya makin banyak waktu untuk mengexplorasi masakan menggunakan Palmia Margarin Serbaguna, anak- anak dan suami paling suka kalau aku bikin cake, Buatan Ami pokoknya juara katanya.

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia