Hotteok Pizza
Cemilan ini dibuat dari kulit hotteok yang diisi dengan topping pizza
Bahan :
10 btr Kuning telur
1 btr Putih telur
100 gr Gula pasir
75 gr Tepung terigu protein sedang
¼ sdt Vanilla essence
100 gr PALMIA MARGARIN SERBAGUNA
½ sdt Pasta pandan
Cream cheese frosting
150 gr PALMIA MARGARIN SERBAGUNA
250 gr Cream cheese
50 gr Gula tepung
Pelengkap :
200 gr Keju cheddar parut
Cara Membuat:
Tips:
Walaupun mengunakan 4 bahan, kue ini enak banget, lembut dan tidak keras. Keluarga sangat suka karena manis, apalagi ditambah Palmia Butter Margarin.
Mempunyai anak yang susah makan nasi adalah tantangan tersendiri bagi seorang ibu.Dan sebagai ibu wonder women,saya harus pandai2 mengkreasikan resep agar sikecilku mau makan.Dan walaupun bukan nasi,tapi camilan yang saya masak ini cukup mengenyangkan buat si kecilku.
Martabak telur ini kesukaan mbah bu buat camilan namun sama cucu cucunya sering buat lauk nasi.