Ketan Serundeng Pedas
Serundeng adalah tumis kelapa parut asli Indonesia yang seringkali menjadi lauk atau teman makan . Kali ini bikin serundeng dijadikan taburan diatas

#PalmiaPoints2021

 

Bahan :

250 gram beras ketan, direndam 2 jam

100 ml santan

1/2 sdt garam

 

Bahan Serundeng:

150 gram kelapa parut kasar

1 batang serai, diambil putihnya, dimemarkan

1 sendok teh garam

1/2 sendok teh gula pasir

2 sdm Palmia Margarin Serbaguna untuk menumis

 

Bumbu Halus:

5 cabai merah

5 butir bawang merah

3 siung bawang putih

1/2 sendok teh ketumbar

 

Cara membuat:

1. Ketan, kukus beras ketan 20 menit. Angkat lalu tanak ketan bersama santan hingga matang.

2. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna, tumis bumbu halus dan serai hingga harum, Masukkan kelapa parut dan garam. Gongseng hingga kering dan kecokelatan, angkat

3. Sajikan ketan dengan baluran serundeng


Resep dari Welly
#YummyXPalmia Sweet Potato Cheese Ball with Corn Flake Cracker

#YummyXPalmia Sweet Potato Cheese Ball with Corn Flake Cracker

Menjadi seorang mom dari seorang gadis kecil bernama Afsheen yang akan genap 2 tahun di bulan depan, merupakan amanah yang membanggakan di kehidupan saya, hingga resign dari kantor dan memutuskan ber-entrepreneur dirumah adalah pilihan yang tepat untuk bisa selalu menemani Afsheen. Salah satu kewajiban seorang mom adalah memberikan nutrisi yang terbaik untuk anaknya. Di usia Afsheen saat ini, dia mulai mengenal rasa dan aroma setiap masakan. Si Picky-eater yang mudah bosan terhadap aktivitas makan. Namun itu membuat challenge diri saya untuk tetap berusaha agar Afsheen tetap terpenuhi nutrisi nya. Senang rasanya saat saya menemukan Royal Palmia Butter Margarine karena merupakan butter-margarin pertama di Indonesia. Ide membuat camilan Afsheen yg bernutrisi langsung memenuhi pikiran saya, dan inilah salah satu resep camilan penuh nutrisi untuk buah hati saya. Afsheen sangat antusias dan lahap memakan nya, karena tekstur nya lembut, membuat rasa lebih gurih, serta wangi. Terima kasih Royal Palmia Butter Margarine yang menjadi solusi saya dalam menangani Anak Picky-Eater

Bolognase Sauc garlic with brokoli

Bolognase Sauc garlic with brokoli

Sebagai ibu saya selalu berusaha memberikan makanan yang sehat dan bergizi untuk keluarga saya terutama anak-anak, karena saya yakin berawal dari makanan yang sehat,bergizi dan enak menciptakan keluarga yang bahagia. Oleh karena itu aku selalu berusaha membuat masakan yang enak dan menarik untuk anak-anak walaupun pagi-pagi harus kejar-kejaran waktu dan waktunya mepet buat nyiapin bekal. Dan aku suka bekalin mereka makanan yang praktis bikinnya seperti Bolognase Sauc Garlic with brokoli ini pakai Palmia Garlic Margarine yang buat makanan jadi gurih dan enak.

Cheese stick bread

Cheese stick bread

Roti yang diberi isian keju mozarella dan atasnya ditaburi dg keju chefdar dan origano

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia