Pie Biskuit ala Mama Lituhayu
Makanan Ringan
Bahan :
250 gram ROYAL PALMIA BUTTER MARGARINE
200 gram Gula bubuk
1/2 sdt Vanili bubuk
5 butir Telur ayam (320 g)
150 gram Kelapa parut kering, siap pakai
100 gram Tepung terigu, diayak
1 sdt Baking powder, diayak
1/4 sdt Baking soda, diayak
Bahan Saus :
150 ml Susu cair
1 sdt Maizena, larutkan dengan sedikit air
1 sdt Saffron bubuk
Bahan Pelengkap :
1 sdm Kacang pistachio cincang (opsional)
1 sdm Kacang mete utuh panggang, bagi dua
Cara membuat :
Manfaatkan putih telur dgn tambahan 4 bahan saja...utk teman sarapan dan minum teh.
Bahan utama kukis adalah tepung, lemak, pemanis seperti gula, dan telur. Jenis dan takaran bahan tersebut dapat memengaruhi tekstur kukis.