Martabak Manis Buah Naga
Camilan keluarga saat lagi kumpul dan sangat cocok d makan saat musim hujan seperti sekarang ini.
Bahan :
Kulit :
125 gr Tepung terigu
62 ml Air es
5 gr Gula halus
5 gr Susu bubuk
20 gr ROYAL PALMIA BUTTER MARGARINE (me: mentega 1/2sdm, sisanya margarin)
1 btr Kuning Telur
½ sdt Garam
Cara: Siapkan baskom, campur tepung+gula+susu+kutel, lalu masukkan ROYAL PALMIA BUTTER MARGARINE, kemudian air es, terakhir garam. Uleni hingga kalis. .
Bahan Dalaman Kulit:
125 gr Korsvet
165 gr Tepung terigu
1 ½ sdm Minyak goreng
Cara: Siapkan baskom, campur smua bahan hingga kalis. .
Cara penyelesaian:
Bahan Isian :
10 buah pisang raja (potong bagi 3 /sesuai selera)
2½ sdm ROYAL PALMIA BUTTER MARGARINE
5-6 sdm Gula
4 sdm SKM
Cara : Masak hingga matang.
Bahan tambahan:
Keju potong memanjang/meises secukupnya untuk isian
SKM secukupnya untuk isian
Keju parut+meises untuk topping
2btr kutel + 1sdm SKM/susu bubuk untuk olesan
Cara penyelesaian:
Camilan keluarga saat lagi kumpul dan sangat cocok d makan saat musim hujan seperti sekarang ini.
Aku memiliki 3 anak dengan jarak usia yang cukup dekat. Selain mendidik mereka setiap hari, mengurus pekerjaan rumah tangga tanpa ART atau nanny aku juga memiliki pekerjaan sampingan sebagai content creator dan blogger. Buatku ini seperti tantangan yg harus aku taklukan setiap hari. Membagi waktu untuk mengerjakan deretan pekerjaan rumah dan side jobku. Untuk urusan memasak, itu menjadi tugas harian yang selalu aku usahakan sebaik mungkin, terlebih suami dan anak - anak lebih suka masakan yang aku buat (homemade). Dari mulai sarapan, menu utama hingga camilan. Nah ini resep camilan favorite anak - anak yang cepat dan mudah untuk dibuat. Jadi gak perlu berlama - lama di dapur untuk membuat camilan sehat dan enak, sehingga aku bisa mengejar pekerjaan lain yang sudah menumpuk. Ini jadi ladang pahala untukku bisa menjalani berbagai peran untuk keluarga, jadi ibu, chef, pengatur keuangan keluarga hingga guru untuk anak - anak. A happy mom means happy family
Ketan biasanya dimasak dengan bumbu garam, buat jaga kesehatan mending kurangi konsumsi garam dan ganti dengan Palmia, dijamin tetap gurih dan enak