Ayam Bakar Bumbu Praktis
Ayam makanan kesukaan. Mau di apapun,tetap menjadi favorite. Salah satu nya ayam bakar simpel yang satu ini.

#PalmiaDIRP2024

Bahan:

  • 1 kg ayam potong, cuci bersih
  • 1 bungkus bumbu ayam goreng
  • Air secukupnya
  • 1 sdm gula merah
  • 1 sdm kecap manis
  • 2 sdm saus sambal
  • 2 sdm Palmia Margarin Serbaguna

 

Cara Membuat:

  1. Campurkan semua bahan, ungkep dengan api sedang. Bolak balik hingga ayam matang dan air menyusut. Setelah air menyusut, kecil kan api
  2. Masak kembali hingga bumbu mengering lalu angkat dan sajikan.

Resep dari Defi septi fadillah
Bakso Bakar Aroma

Bakso Bakar Aroma

Terinspirasi dari jajanan khas Malang, Pentol Bakar. Bakso Bakar Aroma racikan saya ini lebih mengundang selera, karena beraroma khas bawang putih. Jika tidak sempat membuat bakso, gunakan bakso yang siap disantap yang banyak dijual di pasar. Selain untuk Bakso Bakar, bumbu olesan juga bisa digunakan untuk bahan makanan lainnya yang dibakar/panggang (BBQ) misalnya sosis ataupun daging steak. Jika ingin bertambah lezat, oles terlebih dahulu ke bahan yang akan dipanggang/dibakar dengan PALMIA GARLIC MARGARINE atau kalikan jumlah PALMIA GARLIC MARGARINE dalam campuran saus olesnya. Dijamin kalian suka...Selamat mencoba!

Gulai Daun Ubi

Gulai Daun Ubi

Daun ubi yang muda sangat enak dimasak gulai. Santan dan racikan bumbu rempah, sangat menggundang selera.

Ayam Kentang Sambal Hijau Kemangi

Ayam Kentang Sambal Hijau Kemangi

Masak ayam goreng campur kemangi menggunakan margarin palmia serbaguna terasa lebih lezat dan istimewa,bikin kita nambah.Penasaran dengan resepnya,langsung saja ini dia :

Ayam Panggang Bumbu Hitam

Ayam Panggang Bumbu Hitam

Berbahan dasar ayam utuh dengan racikan bumbu rempah khas Indonesia membuat aroma dan citarasa daging lezat. Sangat cocok sebagai menu akhir tahun berkumpul bersama keluarga.

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia