Nasi Goreng Sosis Saus Tiram
Nasi goreng salah satu menu sarapan yang sering menjadi pilihan. Nasi goreng sosis ini sering di siapkan ibu ketika sebelum saya berangkat sekolah dulu.

#PalmiaPoints2023

Bahan:

  • 180 gr Nasi
  • 50 gr Sosis
  • 1 butir Telur
  • 1 bungkus Saus Tiram
  • 2 siung Bawang putih
  • 1/2 siung Bawang bombay
  • 2 buah Cabai rawit merah
  • 1 batang Daun bawang
  • 3 sdm Palmia Margarine Serbaguna

 

Cara Membuat:

  1. Cincang bawang putih, bawang bombay, cabai rawit merah, potong sosis
  2. Panaskan Palmia Margarine Serbaguna, tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum lalu masukkan cabai dan sosis
  3. Sisihkan tumisan dipinggir wajan, orak-arik telur
  4. Masukkan nasi, daun bawang dan saus tiram, lalu aduk rata, masak hingga matang

Resep dari Dewi misdawati
Gulai Sayur Tahu

Gulai Sayur Tahu

Kreasikan tahu jadi sayur yang nikmat. Pastinya pakai Palmia Butter Margarin

Gulai Pucuk Ubi

Gulai Pucuk Ubi

Gulai daun pucuk ubi bagian daun yang muda. Agar lembut, akh rebus terlebih dahulu daunnya sebelum di gulai.

Pasta Telur Orak Arik

Pasta Telur Orak Arik

Sebagai ibu yang memiliki anak batita dan balita yang sangat aktif, saya nggak bisa berlama-lama di dapur. Karena itu saya nggak suka masak yang ribet. Nah, menu pasta yang satu ini masaknya cepat dengan bahan yang sederhana. Cocok untuk dijadikan menu sarapan.

Ayam Fillet Tepung

Ayam Fillet Tepung

Ayam fillet tepung menjadi makanan favorit anak-anak

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia