Bakso Udang Tiram Paktowo
Bakso Udang Tiram Paktowo merupakan menu sup segar yang nikmat pas dinikmati disaat musim hujan

#PalmiaPoints2022

Bahan:

  • Bakso udang 100 gr
  • Palmia Margarin Serbaguna 3 sdm
  • Garam secukupnya
  • Pakcoy 100 gr
  • Wortel 100 gr
  • Toge 50 gr
  • Kaldu jamur 1 sdt
  • Lada secukupnya
  • Air 250 ml

 

Bumbu Iris:

  • Bawang merah 5 siung
  • Bawang putih 2 siung

 

Cara Memasak:

  1. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna tumis bumbu iris hingga harum
  2. Lalu masukkan air tunggu hingga mendidih, lalu masukkan wortel, pakcoy, toge, kaldu jamur dan lada lalu tambahkan chikuwa dan garam cek rasa
  3. Sajikan

Resep dari Ade arwiyanto
Tauco Buncis

Tauco Buncis

Buncis memang lebih enak dimasak santan, apalagi kalau di tauco

Gulai Ayam Padang

Gulai Ayam Padang

Gulai merupakan salah satu jenis masakan yang popular di Indonesia dan di Malaysia. Meskipun sudah menyebar ke berbagai daerah, makanan ini disebut-sebut asli berasal dari Sumatra.

Tumis Sawi Wortel

Tumis Sawi Wortel

Sawi pahit dan wortel sangat enak ditumis dengan sedikit bumbu yang ditumbuk kasar. Jangan lupa gunakan PALMIA Serbaguna saat menumisnya untuk menambah citarasa dan aromanya lebih istimewa

Ikan Nila Masak Kerutup

Ikan Nila Masak Kerutup

IKAN MASAK KERUTUP adalah cara masak khas dari daerah Jambi. Dengan bumbu yang sangat sederhana ikan dimasak dengan api kecil dengan menggunakan sedikit minyak. Biasanya dimasak tanpa dibuang bagian sisiknya. Bila ingin dimasak tanpa sisik, bisa menggunakan daun sebagai pembungkusnya agar tidak mudah gosong karena hanya menggunakan sedikit margarin atau minyak. Untuk mendapatkan aroma yang sedap minyak kuganti dengan Garlic PALMIA, citarasa pun jadi lebih istimewa. Facebook : @Isti Harfiantha Instagram : @istiharfiantha Twitter : @istiharfantha

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia