Dencis Balado
Dencis Balado menjadi menuku hari ini. Rasanya yang pedas selalu nikmat dipadukkan dengan nasi hangat.

#PalmiaPoints2021

 

Bahan :

Ikan Dencis 500gr

Jeruk nipis 1bh

Garam secukupnya

Minyak 200gr

Palmia Margarin Serbaguna 7sdm

 

Bumbu halus:

15 bh cabe merah 

7 siung bawang merah 

3 siung bawang putih

1bh tomat

 

Cara memasak:

1. Beri perasan jeruk nipis dan garam di ikan biarkan 5menit. Lalu panaskan minyak goreng hingga ikan dencis hingga matang. 

2. Tumis bumbu halus dengan Palmia Margarin Serbaguna dan garam. Masak hingga bumbu matang lalu masukkan ikan dencis goreng , lalu aduk hingga bumbu rata.


Resep dari ZENNY JULIA
Bakpau Ayam

Bakpau Ayam

Bakpao bisa dijadikan makanan bekal kesekolah karna lengkap dari karbon dan bahan lain

Nasi Goreng Jamur Bayam Merah

Nasi Goreng Jamur Bayam Merah

Suami dan anak-anak kompak menyukai nasi goreng (kecuali sibalita) hampir tiada hari tanpa membuatnya (walau hanya sekali) bukan karena nasi sisa seperti biasanya ya. Apalagi jika terdapat makanan lain, maunya dijadikan satu saja. Sebagai pelengkapnya, hihi...unikan ya! Sebagai wonder woman saya coba memberikan sajian istimewa dengan cara saya sendiri. Tanpa direquest saya masak menu spesial seperti "Nasi Goreng Jamur Bayam Merah" intip resepnya yuk Ma...!!

Tahu Tumis Margarin

Tahu Tumis Margarin

Saya ini IRT yang cuma lulusan SMA, kadang minder melihat teman-teman yang lulusan perguruan tinggi, bekerja di tempat yang bagus dan terlihat confident sekali dengan pencapaian itu. Seringkali merasa apakah hidup saya sudah cukup membanggakan? Khususnya untuk kedua orangtua saya. Tetapi kemudian saya flashnack dengan semua perjalanan yang sudah dialami, berusaha mandiri secara finansial sejak masih remaja, kegagalan berumah tangga, berjuang menjadi single parent sembari berusaha meraih mimpi yang tersisa. Alhamdulillah, satu per satu mimpi tercapai dan satu per satu doa saya dikabulkan. Finansial yang mandiri, kembali membanggun rumah tangga yang bahagia, menjadi seorang IRT yang tak hanya mengurus anak dan suami, namun juga ngeblog, nulis novel dan jualan online. Dengan semua pencapaian ini, sudah sepatutnya saya bersyukur, tak perlu merasa iri dan minder dengan perempuan lain di luaran sana. Semua memiliki kisahnya sendiri, semua tangguh dalam kehidupannya masing-masing dan membentuk diri menjadi wonder women versi diri sendiri

Ikan Tongkol Pedas Asam Sunti

Ikan Tongkol Pedas Asam Sunti

Ibu selalu memasak untuk memenuhi kebutuhan gizi keluarga. MIkan Tongkol Pedas Asam Sunti resep masakan ibu yang enak.

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia